>

Senin, 24 Juli 2017

Cara Membuat Pentol Bakso Lezat, Enak,Kenyal


Pentol Bakso


Bahan dicampurkan daging giling dicampur dengan tepung kanji , garam,merica bubuk, dan bawang putih. Bahan diaduk hingga merata dan ditambahkan dengan air matang sedikit demi  sedikit sampai bahan bakso tercampur merara dan dibentuk menjadi bulat.

Masak air hingga mendidih



Daging giling yang sudah tercampur jadi bulat ( Anda bisa menggunakan bantuan sendok untuk menggenggam adonan dalam kepalan tangan Anda, adonan bakso akan keluar melalui lubang antara jari jempol dan jari telunjuk Anda, di ambil dengan sendok). Anda bisa membuat ukuran bakso pentol sesuai selera Anda bisa besar, sedang atau kecil.



Setelah adonan sudah terbentuk sesuai dengan yang kita inginkan adonan bakso bisa langsung di masukan air yang sudah mendidih. Untuk menghasilkan adonan bakso tekstur luar yang halus, Anda dapat memasukan sendok ke dalam air, adi goyang dengan lembut sampai adonan terlepas dari sendok.


Rebus pentol bakso kurang lebih dari 10 menit, hingga pentol bakso mengambang di atas air yang sudah mendidih setelah itu angkat dan masukkan diatas  wadah yang  sudah diisi es batu. Untuk dapat membuat bakso yang hasilnya bagus dalam artian bakso tidak pecah nyalakan api dalam posisi kecil atau sedang.

.

Setelah bakso matang, dibiarkan beberapa saat dalam rendaman es batu, setelah itu ditiriskan agar bakso tidak cepat basi. Disarankan menempatkan pentol bakso di tampah agar bakso cepat dingin.


Jika bakso tidak langsung disajikan simpanlah bakso di dalam kantung plastik setelah itu dimasukan ke dalam freezer hingga membeku.

Cara Membuat Pentol Bakso

Kandungan yang terdapat dari gizi kuah bakso yang mengggunakan sumsum sapi, selain rasa yang enak,sedap kuah bakso juga mengandung banyak giz loh. Nah, di bawah ini saya uraikan kandungan gizi yang ada di dalam kuah bakso:

SUMSUM



Sumsum yang ada di dalam tulang kaki bagian dalam sapi digunakan sebagai olahan masakan .Adapun sumsum tulang kaki sapimerupakan jaringan lemak yang berada pada rongga bagian dalam tulang sapi.Sumsum tulang kaki sapi berfungsi sebagai sel darah merah atau sel darah putih,dan sebagai pusat pembentukan sel-sel darah baru.Sumsum juga mengandung lemak yaitu kolesterol dan lemak jenuh. Sangat baik digunakan untuk anak – anak untuk tumbuh kembangnya.

Sementara sumsum yang dihasilkan oleh tulang belakang berwarna lebih putih daripada sumsum tulang kaki sapi.Sumsum tulang belakang adalah tempat terbentuknya sel darah baik itu sel darah merah atau sel darah putih banyak mengandung zat besi. Oleh karena itu  seseorang yang kekurangan zat besi, dianjurkan mengkonsumsi sumsum, selain makan daging merah dan hati.

Berikut kandungan gizi dari sumsum sapi:

Zat besi 480mg, kalsium 8mg, protein 3,1mg, protein 4,7 mg



Kandungan yang ada zat gizi sumsum tulang tersebut sangat banyak manfaatnya, seperti menguatkan tulang, mencegah osteoporosis, dan dapat mempercepat penyembuhan cedera tulang.

Dan tak hanya itu saja manfaatnya, sumsum tulang sapi sangat baik untuk tulang dan gigi. Sumsum sapi juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh agar tidak mudah sakit.

Selain itu sumsum tulang sapi sangat baik dikonsumsi oelh anak-anak dapat meningkatkan kinerja otak anak, sehingga menjadi pintar dan aktif. Makanan yang diguankan dari campuran kaldu ini dapat menambah nafsu makan anak , sehingga anak menjadi lahap untuk makan. Akan tetapi dengan catatan jangan erlalu banyak makan sumsum tulang sapi karena kandungan kolesterol dari sumsum sapisangat tinggi dapat memicu penyakit lainnya.




Bawang Putih

Nilai yang terdapat dalam kandungan bawang putih mentah :

Karbohidrat
Gula
Energi
Serat Diet
Asam pantotenat
Folat
Vitamin
Sodium
Seng
Fosfor
Magnesium
Kalium
Kalsium
Zat Besi

Dan masih banyak manfaat lainnya yaitu bawang putih sebagai anti oksidan alami, anti bakteri, anti radang,mencegah kanker, menyuurkan rambut, menyembuhkan penyakit kulit dan dapat mengontrol berat badan.



Merica

Kandungan yang terdapat dalam merica atau lada putih yaitu :

Vitamin K
Vitamin E
Kalium
Magnesium
Beta karoten
Seng
Manggan

Dengan kandungan gizi dari merica yang banyak,merica memiliki khasiat diantaranya:
Mencegah terjadinya gas di usus, menghilangkan lemak dalam tubuh sehingga dapat mengurangi berat badan,membantu menghilangkan racun dalam tubuh,mengatur transit di usus, membantu menjaga tingkat kolesterol darah,dapat memperbaiki pencernaan, meningkatkan kesehatan tulang yang terdapatkandungan di dalam lada, mecegah anemia.

Seledri

Kandungan dalam daun seledri adalah vitamin A, vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B5, vitamin B6, vitamin K, vitamin E, dan vitamin C dapat digunakan untuk mencegah penyakit tau mengobati penyakit.

Berbagai manfaat daun seledri untuk kesehatan diantaranya

Membantu dalam perbaikan gigi
Memperkuat fungsi hati
Menenangkan saraf
Mencegah penyakit ginjal
Menambah nafsu makan
Memperkuat fungsi hati
Mencegah asma
Menurunkan tekanan darah
Mencegah anemia
Memperlambat proses penuaan dini
Mencegah obesitas
Menambah kekebalan tubuh
Membantu menjaga kelenturan aktifitas otot


Garam

Kandungan yang ada di dalamgaram dapur adalh unsur sodium dan chlor(Nacl). Unsur sodium sangat penting yaitu mengatur proses keseimbangan cairan yang ada di dalamtubuh, dan juga berfungsi dalammengatur kelancaran proses transmisi saraf dan kerja otot.

GULA PASIR


Gula Pasir mengandung :

karbohidrat 94 gram
fosfor 1 mg
energi 364 kcal

kalsium 5 mg

Featured Post

0878 7855 4978 I Agen, Suplier, Distributor Bakso Sapi Jakarta Selatan

Agen, Suplier , Distributor Bakso Sapi Jakarta Selatan Kami adalah supplier Bakso, Distributor Bakso, Jual bakso Online tanpa pengawe...

Popular Posts